Hak Untuk Tahu
Nomor Dokumen
200010472
Tanggal Publish
12 April 2018
Jenis Informasi
Laporan dan prosedur akses informasi
Kategori Dokumen
Berkala
Tipe Dokumen
Video (.webm)
Penerbit
Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian
Kandungan Informasi
Kandungan Informasi yang terdapat dalam Video Berikut tentang pentingnya informasi bagi seluruh rakyat indonesia, yang sudah diatur dalam UUD Tahun 1945 Pasal 28 F serta dalam UU KIP No. 14 Tahun 2008. Juga Dijabarkan tentang Tata cara permohonan informasi serta tenggang waktu yang dubutuhkan sampai dengan kepada tahap sengketa informasi.