Rencana Pengelolaan Hutan Jangka Panjang (RPHJP) KPHP Unit IX (Kayan) UPT KPH Bulungan periode Tahun 2018-2027
Nomor Dokumen
500090084
Tanggal Publish
19 November 2020
Jenis Informasi
Program dan Kegiatan
Kategori Dokumen
Berkala
Tipe Dokumen
Lainnya (.pdf)
Penerbit
Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Utara
Kandungan Informasi
Dokumen RPHJP untuk kurun waktu 10 tahun ini menjadi landasan bagi pengelola untuk mewujudkan pengelolaan hutan wilayah KPH Bulungan (Kayan) dengan pengelolaan hutan yang optimal, terpadu, berkelanjutan untuk masyarakat yang berbudaya dan berwawasan lingkungan mewujudkan visi dan misi KPHP Unit IX (Kayan) UPT KPH Bulungan.